Sumbangsih Pemikiran James W. Fowler dalam Pendidikan Agama di Perguruan Tinggi Indonesia

Authors

  • Johan Hasan

DOI:

https://doi.org/10.25170/respons.v23i02.555

Keywords:

Tahap Perkembangan Iman, Pendidikan Agama, Kekerasan Agama, James W. Fowler, Stages of Faith, Religious Education, Religious Violence

Abstract

Pendidikan agama mendapat tempat yang khusus dalam perguruan
tinggi Indonesia dan diharapkan dapat membentuk manusia yang beriman dan
bertakwa kepada Tuhan yang Maha Esa serta berakhlak mulia. Namun, kekerasan
dan pelanggaran HAM atas nama agama atau Tuhan justru meningkat, terutama
pada generasi muda di Indonesia. Tulisan ini ingin menunjukkan bahwa format
pendidikan agama di universitas yang dikumpulkan sesuai agamanya justru
dapat menghambat pertumbuhan iman dan akhlak mulia yang diharapkan serta
tidak sesuai dengan realitas agama dan keyakinan yang berbeda di Indonesia.
Tulisan ini mengemukakan pemikiran James W. Fowler yang dapat memberikan
orientasi bagi format seharusnya dari pendidikan agama di Perguruan Tinggi di
Indonesia agar tujuan pendidikan agama tersebut dapat tercapai.

 

Religious education has a special place in the higher education in Indonesia
and is expected to shape a noble character and faith of God’s believers as stated by law.
Unfortunately, violence and violations of human rights in the name of religion or God
have increased especially among Indonesia’s young generation. Th is writing would like to
show that the format of religious education at the university that is defi ned by religious
affi liation can inhibit the growth of faith and its noble character, which does not suit
the diversity of religions and beliefs in Indonesia. Th is paper suggests James W. Fowler’s
thought that provides an orientation for the supposed format of religious education at
universities in Indonesia in order to reach the purpose of religious education.

Author Biography

Johan Hasan

dosen Universitas Ciputra Surabaya, anggota HIDESI. Saat
ini, ia mengikuti program doktor fi lsafat di STF Driyarkara, Jakarta

References

Cremer, Agus (1995). Tahap-Tahap Perkembangan Kepercayaan Menurut James W.
Fowler. Yogjakarta: Kanisius.
Cremer, Agus (1995). Teori Perkembangan Kepercayaan. Karya-karya Penting James W.
Fowler. Yogjakarta: Kanisius.
Elek, László. (2016). Principles for a mold of an overnight “retreat” for high school students
based on Fowler’s Faith Development Th eory and on some Hungarian Jesuits’
experiences at Kurtabérc. Boston College Electronic Th esis or Dissertation. Lihat:
http://hdl.handle.net/2345/bc-ir:106920
Fowler, James W. (1981). Stages of Faith. Th e Psychology of Human Development and Th e
Quest for Meaning. New York: HarperOne.
Fowler, James W. et. al (2004). Manual for Faith Development Research. Atlanta: Center
for Research in Faith and Moral Development.
Mangunwijaya, Y.B. (1992). Sastra dan Religiositas. Edisi kedua. Yogjakarta: Kanisius.
Rachel, James and Stuart Rachel (2012). Th e Elements of Moral Philosophy. Seventh
Edition. New York: McGraw-Hill.
Purnomo Pr., Aloys Budi (2001). Sumbangan James W. Fowler Bagi Pendidikan Iman.
Yogjakarta: Yayasan Pustaka Nusatama.

Downloads

Published

2019-06-24

How to Cite

Hasan, J. (2019). Sumbangsih Pemikiran James W. Fowler dalam Pendidikan Agama di Perguruan Tinggi Indonesia. Respons: Jurnal Etika Sosial, 23(02), 185–204. https://doi.org/10.25170/respons.v23i02.555
Abstract views: 283 | PDF downloads: 1718