Keselamatan dan Proteksi Baterai Sepeda Motor Listrik: Studi Kasus Analisis Kegagalan Pada Insiden Kebakaran Kapal Motor Penumpang (KMP) Tranship 1

Penulis

  • R. Hanggoro Ananta Khrisna Program Studi Program Profesi Insinyur, Fakultas Biosains, Teknologi, dan Inovasi, Universitas Katolik Indonesia Atma Jaya
  • Yanto Program Studi Program Profesi Insinyur, Fakultas Biosains, Teknologi, dan Inovasi, Universitas Katolik Indonesia Atma Jaya
  • Arka Dwinanda Soewono Program Studi Teknik Mesin, Fakultas Biosains, Teknologi, dan Inovasi, Universitas Katolik Indonesia Atma Jaya

DOI:

https://doi.org/10.25170/cylinder.v11i2.6945

Kata Kunci:

Keselamatan baterai, Pencegahan kebakaran, Sepeda motor listrik, Sistem perlindungan baterai, Thermal runaway

Abstrak

Penggunaan sepeda motor listrik di Indonesia mengalami pertumbuhan pesat seiring dengan dorongan penggunaan transisi energi berkelanjutan. Namun, aspek keselamatan baterai menjadi tantangan penting, terutama pada jenis Lithium-ion dan Sealed Lead Acid (SLA). Kajian ini bertujuan untuk melakukan analisis kegagalan terkait dengan insiden kebakaran yang terjadi pada Kapal Motor Penumpang (KMP) Tranship 1 yang diduga dipicu oleh baterai Lithium-ion dari sepeda motor listrik yang tidak memiliki sistem proteksi memadai. Metode yang digunakan mencakup diagram Fishbone dan diagram pohon akar penyebab kesalahan (Fault Tree Analysis) berdasarkan data hasil studi kasus lapangan, peninjauan sistem proteksi pada motor listrik produksi lokal, serta kajian literatur teknis. Hasil analisis akar penyebab masalah dengan diagram Fishbone menunjukkan bahwa beberapa faktor seperti kesalahan penggunaan dan pada saat engisian daya, metode pengangkutan yang tidak tepat, kondisi lingkungan ekstrem, dan kerusakan peralatan dapat berkontribusi terhadap risiko kebakaran. Hasil Fault Tree Analysis  (FTA) menunjukkan bahwa sistem sekering, pemutus arus, dan ventilasi memegang peranan penting dalam mencegah insiden kebakaran atau ledakan dari baterai kendaraan listrik. Studi ini merekomendasikan penerapan sistem proteksi berlapis, penggunaan charger sesuai standar, serta penyusunan regulasi nasional yang mengadopsi standar keselamatan internasional. Battery Management System (BMS).

Referensi

[1] P. Sun, R. Bisschop, H. Niu, and X. Huang, “A review of battery fires in electric vehicles,” Fire Technol., vol. 56, no. 4, pp. 1361–1410, 2020, doi: 10.1007/s10694-019-00944-3.

[2] M. Mahmud et al., “Lithium-ion battery thermal management for electric vehicles using phase change material: A review,” Results Eng., vol. 20, p. 101424, 2023, doi: https://doi.org/10.1016/j.rineng.2023.101424.

[3] A. Dannier, G. Brando, M. Ribera, and I. Spina, “Li-Ion batteries for electric vehicle applications: An overview of accurate state of charge/state of health estimation methods,” Energies, vol. 18, no. 4. 2025, doi: 10.3390/en18040786.

[4] A. K. Koech, G. Mwandila, F. Mulolani, and P. Mwaanga, “Lithium-ion battery fundamentals and exploration of cathode materials: A review,” South African J. Chem. Eng., vol. 50, pp. 321–339, 2024, doi: https://doi.org/10.1016/j.sajce.2024.09.008.

[5] K. Vignarooban et al., “State of health determination of sealed lead acid batteries under various operating conditions,” Sustain. Energy Technol. Assessments, vol. 18, pp. 134–139, 2016, doi: https://doi.org/10.1016/j.seta.2016.10.007.

[6] S. W. Kim, S. G. Park, and E. J. Lee, “Assessment of the explosion risk during lithium-ion battery fires,” J. Loss Prev. Process Ind., vol. 80, p. 104851, 2022, doi: https://doi.org/10.1016/j.jlp.2022.104851.

[7] G. J. May, A. Davidson, and B. Monahov, “Lead batteries for utility energy storage: A review,” J. Energy Storage, vol. 15, pp. 145–157, 2018, doi: https://doi.org/10.1016/j.est.2017.11.008.

[8] R. Gunawan, “Kebakaran dialami KMP Tranship 1 di pelabuhan Bakauheni Lampung,” Antara, 2023. https://www.antaranews.com/berita/3784080/kebakaran-dialami-kmp-tranship-1-di-pelabuhan-bakauheni-lampung#google_vignette (accessed Jun. 20, 2025).

[9] T. P. Jaya and T. M. V. Arief, “Kebakaran ferry di pelabuhan Bakauheni diduga karena baterai sepeda listrik,” Kompas, 2023. https://regional.kompas.com/read/2023/10/21/194825678/kebakaran-ferry-di-pelabuhan-bakauheni-diduga-karena-baterai-sepeda-listrik (accessed Jun. 30, 2025).

[10] V. Oktavia, “Kebakaran KMP Tranship di Lampung, api diduga berasal dari baterai motor listrik,” Kompas, 2023. https://www.kompas.id/baca/nusantara/2023/10/21/kebakaran-kmp-tranship-di-lampung-api-diduga-berasal-dari-baterai-motor-listrik (accessed Jul. 07, 2025).

[11] T. Wiguna, “Kebakaran kapal Tranship 1 di Bakauheni dipicu baterai motor listrik,” IDN Times, 2023. https://lampung.idntimes.com/news/lampung/kebakaran-kapal-tranship-1-di-bakauheni-dipicu-baterai-motor-listrik-00-5h6fh-bgn5pd (accessed Jul. 07, 2025).

[12] Y. Dai and A. Panahi, “Thermal runaway process in lithium-ion batteries: A review,” Next Energy, vol. 6, p. 100186, 2025, doi: https://doi.org/10.1016/j.nxener.2024.100186.

[13] P. Sturm et al., “Fire tests with lithium-ion battery electric vehicles in road tunnels,” Fire Saf. J., vol. 134, p. 103695, 2022, doi: https://doi.org/10.1016/j.firesaf.2022.103695.

[14] E. Lemaire et al., “Study of the Operation of Lead–Acid Battery Electrodes Under Hybrid Battery–Electrolyzer Cycling Profiles,” Batteries, vol. 11, no. 4, 2025, doi: 10.3390/batteries11040137.

Unduhan

Diterbitkan

2025-11-18

Cara Mengutip

Keselamatan dan Proteksi Baterai Sepeda Motor Listrik: Studi Kasus Analisis Kegagalan Pada Insiden Kebakaran Kapal Motor Penumpang (KMP) Tranship 1. (2025). Cylinder : Jurnal Ilmiah Teknik Mesin, 11(2). https://doi.org/10.25170/cylinder.v11i2.6945

Terbitan

Bagian

Articles
Abstract views: 92 | : 102

Cara Mengutip

Keselamatan dan Proteksi Baterai Sepeda Motor Listrik: Studi Kasus Analisis Kegagalan Pada Insiden Kebakaran Kapal Motor Penumpang (KMP) Tranship 1. (2025). Cylinder : Jurnal Ilmiah Teknik Mesin, 11(2). https://doi.org/10.25170/cylinder.v11i2.6945