Vol 6 No 1 (2021): Jurnal Paradigma Hukum dan Pembangunan
Jurnal Paradigma Hukum Pembangunan diterbitkan sesuai standar akreditasi dan dimaksudkan untuk memenuhi kebutuhan publikasi karya ilmiah bidang hukum yang pada akhir ini sulit ditemukan. Jurnal Paradigma Hukum Pembangunan memuat hasil kegiatan penelitian, pemikiran konseptual, dan resensi buku bidang hukum. Media komunikasi ini diterbitkan oleh Fakultas Hukum Universitas Katolik Indonesia Atma Jaya, Jakarta. Terbit perdana bulan April 2016 dengan siklus terbit 2 (dua) kali setahun, yaitu Januari – Juni dan Juli – Desember. Naskah artikel yang diterima berupa laporan penelitian, pemikiran konseptual, dan resensi buku bidang hukum sepanjang relevan dengan misi redaksi dan belum pernah dipublikasikan . Naskah dapat diubah oleh redaksi tanpa mengubah substansi. Substansi naskah tidak menjadi tanggung jawab redaksi.
Diterbitkan:
2021-07-16
Articles
-
- MENELISIK YAYASAN DI INDONESIA: SEBAGAI LEMBAGA YANG MEMILIKI FUNGSI DAN TUJUAN SOSIAL SEMATA? -
DOI : https://doi.org/10.25170/paradigma.v6i1.2506
Abstract views: 320 | PDF downloads: 658 -
PERSPEKTIF RUU CIPTA KERJA DITINJAU BERDASARKAN UUD 1945
DOI : https://doi.org/10.25170/paradigma.v6i1.2207
Abstract views: 260 | PDF downloads: 335 -
TINJAUAN HUKUM TERKAIT PERLINDUNGAN PENYU HIJAU SEBAGAI SATWA YANG DI LINDUNGI DALAM KASUS PERDAGANGAN PENYU ILEGAL DI JEMBRANA
DOI : https://doi.org/10.25170/paradigma.v6i1.2535
Abstract views: 1053 | PDF downloads: 936 -
ASPEK HUKUM PENGELOLAAN LIMBAH MEDIS PADA FASILITAS PELAYANAN KESEHATAN DAN PERLINDUNGAN TERHADAP KESEHATAN LINGKUNGAN
DOI : https://doi.org/10.25170/paradigma.v6i1.2585
Abstract views: 1010 | PDF downloads: 1568 -
YURIDIKSI PENGADILAN DAN ARBITRASE DALAM MEMERIKSA SUATU SENGKETA DIKAITKAN DENGAN PRINSIP COMPETENCE -COMPETENCE DAN KLAUSUL ARBITRASE
DOI : https://doi.org/10.25170/paradigma.v6i1.2603
Abstract views: 89 | PDF downloads: 774